Widget Animasi

Senin, 19 Mei 2014

61. ES PALU BUTUNG



RESEP ES PALU BUTUNG 

BAHAN:
- 5 Buah pisang raja, kukus.
- 30 gr maizena
- 250 ml santan
- 1/2 sendok teh garam
- 1 helai daun pandan.
CARA MEMBUAT ES PALU BUTUNG :
1. Campur maizena, santan, garam, pandan. Masak sampai
mendidih atau meletup letup. Sisihkan.
2 Angkat. Sajikan dengan pisang kukus yang sudah dipotongpotong,
sirup merah dan es serut.

http://hobimasak.info/resep-es-palu-butung/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar